Polly po-cket

GANGGUAN PENCERNAAN


Merasa berat di bagian perut setelah makan. Hilang nafsu makan, mual, gas dalam perut, dan muntah. Kondisi ini biasanya disebabkan oleh makan yang salah dan tidak teratur, terutama makan pada saat makanan sebelumnya belum dicerna sepenuhnya.

Resep 1 :
1 sendok teh biji adas.
1 sendok teh biji kapulaga
Persiapan : bubukan kedua bahan tersebut hingga halus.
Dosis : 1/6 sendok teh dengan air 2 kali sehari setelah makan.

Resep 2 :
1 sendok teh bìji adas.
1 sendok teh jahe kering
1 sendok teh cengkeh
Persiapan : giling adas, jahe, dan cengkeh menjadi bubuk halus. Tambahkan madu agar menjadi pasta yang kental. Simpan dalam botol kaca.
Dosis : 1 sendok teh 15 menit setelah makan dan sebelum tidur.

Resep 3 :
1 sendok teh garam bata
1/2 gelas air jahe
1/2 gelas air limau
Persiapan : campurkan, simpan dlm botol kaca, & buka sampai kena sinar matahari slm 3 atau 4 hari.
Dosis : campurkan 1 sendok teh dgn 1/2 gelas air. Minum 2 kali sehari stelah makan


Resep 4 :
1-3 tetes minyak pepermin
Persiapan 1-3 tetes minyak pepermin dgn 8 ons air.
Dosis : minum seperlunya.


KERONTOKAN RAMBUT

Resep :
2 gelas akar pohon ara
1 liter minyak kelapa atau minyak zaitun
Persiapan : keringkan akar ara di tempat teduh selama 3 hari. Lalu tumbuk dan celupkan dalam minyak selama 15 hari. Saring dan simpan dalam botol gelas.
Pemakaian : urutkan pada kulit kepala dan rambut sebelum tidur. Biarkan selama semalam.


(back)

total : 330